Gambar Sampul IPA · BAB VII ENERGI DAN PERUBAHANNYA
IPA · BAB VII ENERGI DAN PERUBAHANNYA
Suryati

22/08/2021 15:54:44

SD 6 K 13

Lihat Katalog Lainnya
Halaman

96

IPA Kelas 6

ENERGI DAN

PERUBAHANNYA

7

Brrrrr

... Udara dingin menyapu tubuh Einstein. Kembali ia membenahi posisi

tidur. “

Masih malam

”, kata Einstein dalam hati. Kriiiiing.

Jam beker terus menjerit. Terpaksa Einstein membuka selimut yang

menutupi mukanya. “

Eeeh

! Kenapa sudah pagi sich? Kan masih ngantuk”.

Einstein berusaha untuk duduk. Perlahan ia buka matanya yang masih terasa

berat. Dan..., “Apa nih? Kado? Se-la-mat ulang tahun.” Einstein membaca kartu

ucapan pada bungkusan kado di atas ranjangnya. “O iya, hari ini aku ulang tahun.

Apa ya, isinya?” Dengan rasa penasaran Einstein membukanya. “

Aaaa

!!!” Einstein

berteriak histeris saat membuka kotak kado itu.

Boneka badut yang dilengkapi pegas muncul tepat di depan muka Einstein.

Di balik pintu Pak Darwin tertawa kecil melihat tingkah anaknya.

97

Energi dan Perubahannya

Mendapat hadiah memang menyenang-

kan, ya? Apalagi jika hadiah itu adalah benda

yang kamu inginkan. Kamu tentu akan meneri-

manya dengan wajah berseri dan hati yang

gembira. Akan tetapi, akan lain kejadiannya jika

hadiah itu justru membuat kamu kaget. Mung-

kin kamu akan mengomel kepada orang yang

memberi hadiah. Meskipun setelah emosimu

reda kamu akan mengucapkan terima kasih.

Hadiah

kejutan berupa boneka dalam

kotak yang dilengkapi pegas, biasanya cukup

berhasil membuat orang kaget. Boneka yang

ada di dalam kotak dengan serta merta mun-

cul di depan mukamu setelah kamu membuka

kotak itu.

Waaaa!!!

Biasanya kamu berteriak

demikian. Kenapa boneka itu dapat muncul

ke atas? Padahal kamu sama sekali belum

menyentuh boneka itu. Untuk apa boneka itu

dilengkapi dengan pegas?

J

angan khawatir jika kamu belum bisa

menjawab pertanyaan-pertanyaan itu. Dalam

bab ini kamu akan membahas mengenai pen-

garuh gaya terhadap gerak benda. Jawaban un-

tuk kasus boneka pegas itu akan segera kamu

dapatkan setelah mempelajari gaya pada kata-

pel dan busur panah.

A. Ada Apa dengan Gaya dan Gerak?

Di kelas 5 bab 5 kamu telah mempelajari

tentang hubungan gaya, gerak dan energi. Coba

buka kembali buku pelajaran sainsmu di kelas

5. Oh ya, tidak hanya itu, di dalam buku pela-

jaranmu kelas 4 juga ada pelajaran mengenai

gaya. Kamu tentu masih ingat kalau gaya san-

gat jago mengubah gerak. Lalu apa yang telah

kamu pahami tentang hubungan gaya, gerak,

dan energi di kelas 5 kemarin? Bagus! Semua

itu akan menjadi bekalmu mempelajari bab ini.

Pernahkah kamu memikirkan mengapa

kerikil yang terlepas dari katapel dapat melesat

dengan cepat? Mengapa gerakan yang ter-

bentuk adalah gerak lurus, bukan belok-belok?

Hmm, mungkin ini sedikit sulit kamu jawab. Oleh

sebab itu, lakukan aksi sains berikut ini agar

kamu mudah untuk menjawabnya!

Aksi Sains

Tujuan:

Melakukan

percobaan untuk mempelajari peng

aruh gaya yang

bekerja pada katapel terhadap gerakan benda.

Alat dan bahan:

1 buah katapel, kertas.

Langkah kerja:

(Lakukan percobaan ini di luar ruangan dan arahkan katapel ke ruang kosong)

1.

Bentuklah kertas yang kamu sediakan menjadi gulungan kecil sebesar

kerikil.

98

IPA Kelas 6

2. Letakkan gulungan kertas pada bagian kulit katapel. Tarik dengan pelan (lemah),

kemudian lepaskan. Amati gerakan yang terjadi pada gulungan kertas tersebut.

3. Letakkan kembali gulungan kertasmu pada kulit katapel. Tarik dengan kuat, lalu lep-

askan. Amati gerakan yang terjadi pada gulungan itu!

4. Potonglah setengah bagian pada salah satu karet katapel itu. Lalu rangkai kembali

seperti gambar!

5. Setelah selesai dirangkai, letakkan gulungan kertas pada kulit katapel. Setelah itu

tarik dengan kuat. Amati gerakan gulungan kertas tersebut!

Analisis:

1. Ba

g

aimana gerakan kertas gulungan setalah karet katapel ditarik? Lurus atau

berbelok-belok?

2. Apakah jarak lempar kertas sama antara karet katapel yang ditarik pelan dengan

yang ditarik kuat?

3. Gulungan kertas mana yang jarak lemparannya paling jauh?

4. Setelah 1 bagian karet katapel dipotong setengah, bagaimana gerakan gulungan

kertas tersebut?

5. Apa perbedaan gerak gulungan kertas pada katapel yang tidak dipotong karetnya

dengan katapel yang dipotong karetnya?

Kesimpulan:

......................................................................................................

......................................................................................................

......................................................................................................

......................................................................................................

...................................................................................................................

Bagimu aksi sains yang baru saja kamu

lakukan sama sekali tidak sulit. Bahkan, di anta-

ra kamu sudah biasa memainkannya sepulang

sekolah. Namun, pernahkah kamu memikirkan,

kenapa kerikil yang biasa kamu lempar dapat

bergerak lurus. Kenapa tidak membentuk ger-

akan

zig-zag

?

Kasus ini sama dengan anak panah yang

terlempar dari busur. Anak panah dapat melesat

dengan cepat ketika terlepas dari busurnya.

Anehnya lagi, anak panah itu bergerak secara

lurus, bukan berbelok-belok. Perhatikan gambar

di samping! Ketika kamu menarik anak panah,

karet busur juga ikut tertarik. Pada saat kamu

menahannya, timbul gaya dengan energi poten-

sial. Gaya potensial tali memiliki arah se-perti

pada gambar. Gerakan anak panah timbul ketika

kamu melepaskan karet busur. Gaya potensial

pada karet busur berubah menjadi gaya kinetik

yang mendorong anak panah. Akibatnya anak

panah dapat melesat. Ingat! Kamu meletakkan

99

Energi dan Perubahannya

anak panah pada bagian tengah busur. Dengan

cara itu gaya tegang tali busur bagian atas dan

bagian bawah adalah sama. Oleh sebab itu,

gerakan anak panah dapat di-kendalikan men-

jadi gerakan lurus ke depan.

Lalu,

bagaimana dengan katapelmu?

Tentu kamu dapat menerangkan penga-

ruh gaya pada katapelmu terhadap gerakan

gulungan ker

tas pada aksi sains tadi.

Detektif Sains

Pada saat teman-temannya asyik bermain di taman, Detetif Sains

justru duduk termenung. Dia dengan cermat mengamati gerakan jungkat-

jungkit. Ada yang menarik dari jungkat-jungkit itu. Kenapa jungkat-jungkit

dapat bergerak naik turun, ya?

Wah ini hal sepele yang menarik untuk direnungkan. Apakah kamu tahu

jawabannya? Renungkan ini baik-baik! Jika sudah tulislah hasil yang kamu

dapat dalam buku catatanmu. Jangan lupa menyerahkan kepada guru agar hasilmu

dapat dikoreksi.

Info Sains

Jika gaya yang bekerja pada benda semakin besar, maka gerakan yang

ditimbulkan juga akan semakin cepat.

Gambar orang yang bersiap memanah

100

IPA Kelas 6

B. Energi Listrik

Dalam satu hari, tentu kamu menyempatkan

untuk menonton televisi atau sekedar mendengar-

kan radio. Bahkan, di antara kamu sering mem-

bantu ibu untuk menyetrika. Sadarkah kamu, bahwa

semua kegiatan itu akan sulit kamu lakukan tanpa

energi listrik. Mengapa?

Seba

gian besar dari kamu telah menge-

nal listrik sejak kecil. Berbicara mengenai listrik,

tahukah kamu apa listrik itu? Listrik sangat erat

hubungannya dengan kehidupanmu sehari-hari.

Bahkan, saat ini hampir setiap kegiatan manu-

sia tergantung pada energi listrik. Di rumahmu,

peralatan apa saja yang menggunakan energi

listrik? Wow, ternyata banyak sekali. Bahkan

hampir semuanya membutuhkan energi listrik.

Dari mana asalnya listrik? Mungkin akan san-

gat sulit bagi kamu atau bahkan orang lain untuk

menunjukkan seperti apa bentuk listrik itu. Akan

tetapi, kamu dan orang-orang di sekitarmu dapat

merasakan energinya. Pernahkah kamu kesetrum

listrik? Bagaimana rasanya?

Kamu tentu penasaran bagaimana rasanya

jika kesetrum listrik. Baiklah, kali ini kamu akan

melakukan aksi sains untuk merasakan sengatan

listrik. Jangan khawatir! Percobaan kali ini tidak

berbahaya, karena listrik yang akan kita gunakan

adalah listrik statis. Sudah siap menerima kejutan-

nya? Yuk kita lakukan!

Aksi Sains

Tujuan:

Merasakan kehadiran energi listrik statis

Alat dan bahan:

Penggaris mika yang lentur

Langkah kerja:

1. Gosokkan peng

g

aris mikamu pada rambut (pastikan rambutmu dalam

keadaan benar-benar kering) sampai terasa sedikit panas.

2. Setelah itu segera dekatkan dengan tanganmu. Rasakan perubahan yang terjadi

pada kulitmu!

3. Gosokkan kembali penggaris mikamu pada rambut.

4. Dekatkan dengan rambut temanmu yang kering! Amati perubahan yang terjadi pada

rambut temanmu itu!

Analisis:

1. Apa yang kamu rasakan pada permukaan kulit pada saat penggaris mika di dekat-

kan?

2. Apa yang terjadi pada rambut temanmu pada saat kamu mendekatkan penggaris

mika itu ke rambutnya?

Kesimpulan:

..........................................................................................................................................

..........................................................................................................................................

101

Energi dan Perubahannya

Arus listrik terjadi karena loncatan muatan

yang berbeda. Jika demikian, bagaimana de-

ngan penggaris mika dan rambutmu? Apakah

Diskusi

Tujuan:

Mendiskusikan arus listrik statis yang ditimbulkan pada

mika dan rambut akibat loncatan muatan.

.

Bahan diskusi:

1. Sebelum

digosok deng

an mika, apakah rambut memiliki muatan? Jika ya, mu-

atan apakah itu?

2. Sebelum

digosok dengan rambut, apakah mika memiliki muatan? Jika ya, mu-

atan apakah itu?

3. Setelah digosok deng

an mika, apa muatan yang dimiliki rambut?

4. Setelah digosok dengan rambut, apa muatan yang dimiliki mika?

5. Mengapa terjadi loncatan muatan antara rambut dan mika?

Kesimpulan:

..........................................................................................................................................

..........................................................................................................................................

mereka memiliki mua

tan? Cepat kamu cari tahu

dengan melakukan diskusi berikut ini!

1. Dari Mana Kamu

Memperoleh Energi

Listrik?

Energi listrik timbul jika terjadi reaksi an-

tarbenda yang memiliki muatan yang berbeda.

Benda yang dapat menghasilkan arus listrik

disebut sumber listrik. Tahukah kamu apa saja

yang termasuk sumber listrik?

a. Generator

Pernahkah kamu mendengar kata genera-

tor? Apa hubungan generator dengan sumber

arus listrik? Agar kamu dapat menemukan

jawabannya, bergabunglah dengan Detektif

Sains dalam misi kali ini!

102

IPA Kelas 6

Detektif Sains

Catatan Perjalanan Detektif Sains ke Negeri Kincir Angin

Sepanjang mata memandang, tampak barisan kincir angin yang berderet

rapi. Setiap kali angin berhembus, baling-baling kincir angin ikut berputar.

Putarannya seakan lambaian tangan bidadari yang mengucap selamat datang

kepadaku.

K

etika aku melanjutkan perjalanan, aku begitu takjub dengan bendungan di

sana. Bendungan di Negeri Kincir Angin (Belanda) lebih dikenal dengan sebutan Dam.

Rupanya, dam dan kincir angin yang ada di Belanda tidak hanya dimanfaatkan sebagai

objek wisata. Akan tetapi, juga digunakan untuk pembangkit listrik. Aliran air dari dam

maupun gerakan kincir angin, mampu menggerakan generator, sehingga ....

Ups

, catatan Detektif Sains terpotong. Kira-kira apa ya lanjutannya? Cepat cari tahu

mengenai hal ini! Bagian mana dari generator yang bergerak? Apa kaitannya dengan

arus listrik? Kamu tentu dapat menyelesaikan tantangan ini. Selamat berjuang!

Selain tenaga angin dan air, generator juga

dapat digerakkan oleh kekuatan tenaga nuklir,

tenaga uap, tenaga geothermal (panas bumi),

dan tenaga diesel. Tenaga-tenaga tersebut di-

gunakan untuk membangkitkan pusat pem-

bangkit energi listrik. Beberapa pembangkit en-

ergi listrik yang telah dikenal adalah:

1

) PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air),

2) PLTU (Pembangkit Listrik Tenaga uap),

3) PLTG (Pembangkit Listrik Tenaga Geother-

mal),

4) PLTN (Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir),

5) PLTS (Pembangkit Listrik Tenaga Surya),

6) PLTD (Pembangkit Listrik Tenaga Diesel),

dan

7) Pembangklit Listrik Tenaga Angin.

b. Akumulator (Aki)

Sampai tahun 1990-an, akumulator (aki)

banyak digunakan sebagai sumber arus listrik.

Di dalam aki terdapat cairan zat kimia yang

sering disebut elemen basah. Elemen basah

tersebut adalah larutan asam sulfat encer. E-

nergi listrik aki dapat habis setelah pemakaian

yang lama. Aki harus disetrum menggunakan

arus DC agar kedua elektrode aki memiliki beda

potensial lagi.

c. Baterai

Coba perhatikan lampu sentermu! Ada apa

di dalam sentermu?

Hmm

, ternyata ada sosok

benda

keras. Benda keras itu ternyata batu bate-

rai. Pada permukaan luar baterai biasanya ter-

dapat tulisan, misalnya 1,5 volt. Artinya, baterai

tersebut bertegangan listrik sebesar 1,5 volt.

Volt merupakan satuan yang digunakan untuk

menyatakan tegangan listrik.

Terdiri dari apa saja batu baterai itu? Laku-

kan aksi sains berikut ini agar kamu mendapat-

kan jawabannya!

103

Energi dan Perubahannya

Aksi Sains

Tujuan:

Menyebutkan isi dan susunan batu baterai.

Alat dan bahan:

1. 1 b

uah ba

tu baterai

2. Alat pemecah (kamu dapat menggunakan batu)

3. Sarung tangan plastik

4. Alat tulis

Langkah kerja:

1. Gunakan sar

ung tang

an plastik untuk melindungi tanganmu

2. Pecahlah satu buah batu baterai.

3. Perhatikan isi baterai dan gambarlah susunannya.

Analisis:

1. Dari luar k

e dalam,

tersusun atas apa saja batu baterai itu?

2. Apa perbedaan ciri kutub positif (+) dan negatif (-) baterai?

3. Bagan mana yang berperan menghasilkan energi listrik?

Kesimpulan:

..........................................................................................................................................

..........................................................................................................................................

..........................................................................................................................................

d. Dinamo

Apakah kamu memiliki sepeda? Coba

perhatikan sepeda milikmu atau temanmu!

Apakah sepeda itu dilengkapi lampu? Sepeda

yang memiliki lampu, biasanya dilengkapi

dengan dinamo. Di mana letak dinamo pada

sepeda?

Di

dalam dinamo, terdapat magnet dan

sebuah kumparan. Letaknya yang berdekatan

dengan roda depan, memungkinkan terjadi

gesekan antara dinamo dan roda. Gesekan

itu menyebabkan magnet dapat berputar dan

menghasilkan arus listrik pada kumparan. Aki-

batnya, lampu sepeda dapat menyala.

104

IPA Kelas 6

Info Sains

Ohmmeter adalah alat yang digunakan untuk mengukur hambatan arus

listrik. Sedangkan tegangan listrik dapat diukur menggunakan voltmeter.

Ampermeter biasa digunakan untuk mengukur arus listrik.

2. Konduktor dan

isolator

Lihatlah peralatan yang ada di rumahmu!

Perhatikan TV, kulkas, seterika, lampu, dan kom-

puter. Semua membutuhkan listrik. Melalui apa

listrik mengalir sampai ke perabotanmu?

Semua peralatan itu dihubungkan oleh

kabel ke bagian sumber arus. Mengapa ka-

Aksi Sains

Tujuan:

Menggolongkan bahan konduktor dan bahan isolator

Alat dan bahan:

bel dapat menghantarkan arus listrik? Apakah

semua bagian kabel dapat menghantarkan lis-

trik? Listrik dapat mengalir melalui konduktor.

Sedangkan bahan yang tidak dapat atau bah-

kan menghambat arus listrik disebut isolator.

Bahan apa saja yang termasuk konduk-

tor? Lalu, bahan apa saja yang termasuk isola-

tor? Yuk, cepat bergabung dalam kegiatan aksi

sains berikut ini agar kamu dapat mengetahui

bahan konduktor dan isolator.

1. Satu buah bola lampu kecil (yang biasa dipakai

untuk lampu senter)

10. paku besi

2. Dua buah batu baterai dan tempat batu baterai

11. jer

uk nipis

3. kabel

12. toma

t

4. logam tembaga

13. lar

utan garam

5. kertas alumunium foil + kertas kardus tipis

14. rating kayu

6. logam tembaga

15. potongan kaca

7. kertas

16. kain

8. kawat aluminium

9. pulpen

105

Energi dan Perubahannya

Langkah Kerja:

1. Rangkailah batu baterai, lampu, kabel, dan paku besi seperti pada gambar. Perhati-

kan lampu ter

sebut. Apakah lampu dapat menyala?

2. Gantilah bagian logam besi dengan bahan lain yang telah kamu persiapkan! Amati

nyala lampu!

Analisis:

1. P

ada saa

t dihubungkan dengan bahan apa lampu dapat menyala?

2. Pada saat dihubungkan dengan bahan apa lampu tidak dapat menyala?

3. Bahan apa yang termasuk konduktor?

4. Bahan apa yang termasuk isolator?

Kesimpulan:

......................................................................................................

......................................................................................................

........................................................................................................

3. Perubahan energi

Lampu, radio, televisi, dan banyak per-

alatan lain yang menggunakan listrik sebagai

sumber energi. Akan tetapi, pada saat kamu

menyalakan lampu, apakah kamu melihat ener-

gi listrik? Lalu, pada saat kamu mendengarkan

radio, apakah energi listrik dapat kamu dengar?

Setiap hari kamu memanfaatkan energi listrik

untuk menunjang kehidupanmu. Akan tetapi, ti-

dak semuanya langsung kamu rasakan dalam

bentuk energi listrik.

Tentu kamu masih ingat tentang hukum

kekalan energi. Energi tidak dapat diciptakan

dan tidak dapat dimusnahkan. Apa maksudnya?

Masih bingung? Coba perhatikan televisimu!

Televisimu dapat menyala karena energi listrik.

Akan tetapi yang kamu nikmati bukan energi

listrik, melainkan gambar yang muncul di layar

televisi. Energi tidak dapat hilang atau musnah,

tetapi hanya berubah bentuk dari bentuk satu

ke bentuk yang lain. Coba lakukan diskusi beri-

kut ini!

106

IPA Kelas 6

Bagaimana hasil diskusimu? Kamu tentu

menjadi lebih mengerti tentang perubahan

energi yang dialami oleh alat-alat yang ada

dirumahmu. Sekarang coba perhatikan bola

lampu yang paling dekat denganmu. Di permu-

Diskusi

Tujuan:

Mendiskusikan perubahan energi listrik pada alat-alat rumah

tangga

.

Bahan Diskusi:

1. Diskusikan per

ubahan energi y

ang terjadi pada alat-alat berikut ini!

Kesimpulan:

..........................................................................................................................................

..........................................................................................................................................

.........................................................................................................................................

kaan bola lampu tersebut mungkin ada tulisan

30W, 20W atau 5W. W adalah satuan yang di-

gunakan untuk menyatakan energi listrik yang

digunakan setiap detik. W adalah singkatan

dari watt.

107

Energi dan Perubahannya

Catatan Kamu

Dalam bab ini kamu telah mempelajari tentang:

1. Pengaruh gaya terhadap arah dan kecepatan benda.

2. Semakin besar gaya, maka gerak yang dihasilkan juga semakin cepat.

3. Energi listrik banyak dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari.

4. Generator, dinamo, aki, dan baterai adalah contoh sumber arus listrik.

5. Berdasarkan kemampuan menghantarkan arus listrik benda dibedakan

menjadi konduktor dan isolator.

6. Energi listrik da

pat berubah menjadi energi lain.

Re

fl

eksi

Dalam bab ini bagian mana yang paling mudah kamu pahami?

..................................................................................................................

..................................................................................................................

..................................................................................................................

Pada bagian mana yang kamu rasa paling sulit dipahami? Mengapa?

..................................................................................................................

..................................................................................................................

..................................................................................................................

Setelah mempelajari bab ini ide apa yang kamu peroleh? (Misalnya untuk membuat per-

cobaan atau semacam alat yang membantu kegiatanmu sehari-hari)

..................................................................................................................

..................................................................................................................

..................................................................................................................

108

IPA Kelas 6

Otak-atik Otak Yuk..

Lengkapilah soal-soal berikut!

1. Gerakan anak panah yang dapat melesat

k

e depan terjadi karena perubahan gaya ...

menjadi gaya ....

2. P

ada saat katapel ditarik dengan kuat, maka

gerakan kerikil yang terlempar adalah ....

3. Seb

utkan macam pembangkit listrik ber-

dasarkan pembangkit yang digunakan!

4. Sebutkan contoh energi listrik yang ditim-

bulkan oleh listrik statis!

5. Ga

ya yang terlibat pada saat dilakukan per-

mainan voli adalah ....

6. Meng

apa kertas disebut sebagai isolator?

7. Sebutkan 7 benda yang termasuk konduk-

tor!

8. Pada saat jeruk nipis dihubungkan dengan

rangkaian bola lampu dan baterai, bola lam-

pu dapat menyala. Hal ini disebabkan ....

9. P

ada saat televisi dinyalakan, energi listrik

berubah menjadi ....

10. Perubahan energi yang terjadi ada solder

listrik adalah ....

11. Pada sebuah alat listrik tercantum tulisan

220v dan 30w. Apa arti tulisan tersebut?

12. Alat yang digunakan untuk mengukur tegan-

gan listrik adalah ....

13. Alat yang digunakan untuk mengukur arus

listrik disebut ....

14. Perhatikan gambar berikut ini! (gambar anak

kecil bermain-main dengan jungkat-jungkit).

Anak yang bernotasi A dapat naik jika ....

15. Sebutkan sumber arus listrik yang kamu ke-

nal!

109

Energi dan Perubahannya

Glosarium

Gaya kinetik

:

gaya yang timbul karena gerakan.

Gaya listrik

:

g

a

ya yang ditimbulkan oleh benda-benda yang bermuatan

listrik.

Gaya pegas

:

g

a

ya yang terjadi karena tarikan benda yang memiliki sifat

pegas.

Gaya potensial :

g

a

ya yang dihasilkan karena kedudukan suatu benda.

Generator :

ala

t yang dapat menghasilkan arus listrik dan dipasang di

tempat pembangkit listrik.

Isolator :

b

enda y

ang sulit atau bahkan tidak dapat menghantarkan

arus listrik.

Konduktor :

b

enda y

ang dapat menghantarkan arus listrik.

Listrik statis

:

energi y

ang dimiliki oleh benda bermuatan listrik.

Volt (V)

:

sa

tuan yang digunakan untuk menyatakan besarnya te-

gangan listrik.

Watt (W)

:

satuan yang digunakan untuk menyatakan energi listrik

y

ang digunakan dalam setiap detik.

110

IPA Kelas 6

111

Hemat Energi

Kelas 6 Bab 8

Agenda Sains

‰

Masih terngiang berita di televisi kemarin siang. PLN menghimbau “Semua warga diharapkan

menghemat listrik.” Kamu tidak akan tinggal diam. Bagaimana caranya? Tidak perlu khawatir,

pada bab enam ini kamu akan mempelajari tentang hemat energi. Dengan slogan “tak kenal

maka tak sayang,” kamu semakin semangat untuk mengenali alat-alat listrik di sekelilingmu.

Misalnya, televisi, sakelar, stopkontak, kipas angin, radio/tape recorder, lampu belajar, dan se-

bagainya.

‰

Kamu

juga akan mengetahui bahan bakar yang sering digunakan di lingkungan sekitarmu.

Misalnya, minyak tanah, gas, bensin, dan solar.

‰

Semakin seru dan menarik, ketika bersama Aksi Sains, kamu berkreasi membuat karya/model

energi listrik.

‰

Menjadi kebanggaan tersendiri bersama Detektif Sains, kamu akan menjadi penemu hebat de-

ngan benda-benda bekas yang ada di sekelilingmu.

‰

Tidak hanya itu saja, kamu akan berkenalan dengan penemu mesin cetak pertama Johannes

Gutenberg di Info Sains. Keren, kan?

‰

Setelah mempelajari bab ini kamu akan semakin kreatif dengan ide-ide cemerlangmu. Kamu

akan semakin percaya diri dengan kemampuanmu memanfaatkan alat-alat listrik di sekelilingmu.

Pada bab ini kamu benar-benar akan memperoleh banyak manfaat. Ini benar-benar kesempatan

emas untuk menunjukan kemampuanmu. Ayo, segera pelajari bab ini!